detikFinance
JKT-SBY 5 Jam, Penumpang Pesawat Bisa Beralih ke Kereta Kencang
Pemerintah berencana merenovasi jalur kereta ganda Jawa agar dapat dilintasi kereta berkecepatan 150 km/jam. Bila terealisasi, perjalanan JKT-SBY hanya 5 jam.
Jumat, 24 Jun 2016 09:02 WIB







































