detikInet
SE Cedar, Ponsel 'Hijau' dari Plastik Daur Ulang
Sony Ericsson memperkenalkan ponsel ramah lingkungan mereka yang diberi nama Cedar. Meski dibuat dari plastik daur ulang, ponsel ini berdesain tak kalah elegan.
Rabu, 23 Jun 2010 11:50 WIB







































