detikFinance
INCO Tingkatkan Produksi Nikel Jadi 90.000 Metrik Ton
PT International Nickel Tbk (INCO) berencana meningkatkan produksi nikel menjadi 90 ribu metrik ton per tahun di 2014-2015, dari pencapaian saat ini 73 ribu metrik ton.
Rabu, 13 Apr 2011 14:48 WIB







































