detikNews
Diduga Pelaku Serangan Fajar, 2 Orang Tim Sukses Caleg Diamankan Polisi
Pesta demokrasi yang digelar pagi ini dicederai dengan banyaknya kabar terjadinya praktik politik uang alias serangan fajar. Dua orang diduga tim sukses caleg diamankan polisi.
Rabu, 09 Apr 2014 07:36 WIB







































