detikNews
HMI Tolak Kenaikan Harga BBM karena Dapat Ganggu Stabilitas Ekonomi
Pemerintah berencana untuk menaikan harga bahan bakar minyak (BBM) dalam waktu dekat. Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) menyatakan sikap menolak kenaikan harga tersebut karena dapat menggangu kestabilan ekonomi.
Minggu, 16 Jun 2013 16:10 WIB







































