Adik kandung Presiden ke-4 RI Abdurrahman Wahid, Lily Chodidjah Wahid, meninggal dunia. Selama hidupnya, Lily dikenal sebagai aktivis NU dan politikus.
Partai Gerindra buka suara setelah PKB menyodorkan duet Cak Imin dan Prabowo. Partai Gerindra memastikan, siapa pun pasangannya, Prabowo akan jadi capres 2024.
Adik kandung Presiden ke-4 RI Abdurrahman Wahid, Lily Wahid, saat ini dirawat di RSCM, Jakarta. Kabar itu dibenarkan oleh keponakan Lily Wahid, Firry Wahid.
KH Irfan Yusuf Hakim atau Gus Irfan bicara 'prediksi' Abdurrahman Wahid atau Gus Dur soal Ketum Partai Gerindra Prabowo Subianto menjadi presiden saat usia tua.
Menko Polhukam Mahfud Md mengunjungi KH Ahmad Mustafa Bisri alias Gus Mus untuk bersilaturahmi. Mahfud mengaku sudah dua tahun tidak bertemu dengan Gus Mus.