detikTravel
Kisah Pulau Nelayan Terpadat di Afrika
Inilah kisah Migingo Island, pulau nelayan terpadat di Afrika. Di atas tanah seluas kurang dari seperempat hektar, ada lebih dari 500 orang tinggal di sana.
Kamis, 25 Okt 2018 19:30 WIB







































