detikHot
Penyair Maya Angelou Dikenang dalam Bentuk Prangko
Penyair dan sastrawan Amerika yang paling dicintai Maya Angelou akhirnya dikenang dalam bentuk prangko. The US Postal Service baru saja mengumumkan desain prangko terbaru tersebut.
Selasa, 10 Mar 2015 12:57 WIB







































