Pinjol ilegal ini membidik masyarakat yang minim pengetahuan terhadap layanan pembiayaan ditambah adanya kebutuhan keuangan yang mendesak. Kenali modusnya!
Viral di Tiktok video diduga debt collector pinjol ilegal menagih utang seorang guru sampai datang ke sekolah. Ternyata ada kasus yang lebih ngeri nih.