detikNews
PLN, Sampai Kapan Menguji Kesabaran Kami
Peninggalan Bos Jawa Pos ketika masih menjabat sebagai Direktur PLN yakni program listrik Prabayar, membuat saya meradang. Pasalnya, meteran saya sudah hampir tiga minggu tidak bisa digunakan.
Senin, 26 Mar 2012 10:40 WIB







































