detikNews
BI Dukung MUI Jabar yang Haramkan Penjual Uang Tunai
Bank Indonesia (BI) mendukung sikap Majelis Ulama Indonesia (MUI) Jabar yang mengharamkan aktivitas jual beli uang tunai kepada masyarakat. Biasanya penjual uang tunai ini marak saat puasa dan jelang lebaran.
Jumat, 27 Jul 2012 19:26 WIB







































