detikNews
Rayakan Panen, Petani di Polman Balapan Motor 'Taxi' Bawa Karung Gabah
Warga Desa Sidorejo, Polewali Mandar, Sulawesi Barat, punya cara unik untuk setelah panen raya. Mereka menggelar balapan sepeda motor di areal persawahan.
Senin, 02 Sep 2019 03:51 WIB







































