Pertamina meluncurkan Digital Hub untuk optimalkan teknologi digital dalam operasi. Ini mendukung pemantauan energi secara real-time dan keputusan yang akurat.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menanggapi hasil survei internasional Time Out yang menempatkan Jakarta sebagai kota paling bahagia peringkat ke-18 di dunia.
Pemain Persib Bandung Thom Haye gusar dengan kebiasaan beberapa pemain Super League yang doyan buang-buang waktu. Hal itu dirasa kerap merugikan timnya.
TikTok perbarui fitur kesejahteraan untuk batasi screen time. Fitur baru termasuk latihan pernapasan dan jurnal afirmasi untuk bantu pengguna relaksasi.