detikNews
Suriah Memanas, Israel Kerahkan Sistem Canggih Iron Dome
Militer Israel telah menyiagakan sistem pertahanan rudal Iron Dome miliknya untuk meningkatkan keamanan wilayahnya. Langkah ini dilakukan seiring rencana AS melancarkan serangan militer ke Suriah.
Jumat, 30 Agu 2013 10:01 WIB







































