Pedagang Pasar Turi Tagih Janji Pemkot Surabaya
Pedagang Pasar Turi korban kebakaran mendesak bertemu dengan Pemkot Surabaya. Mereka berniat menagih janji tempat penampungan sementara (TPS) yang dijanjikan.
Jumat, 20 Jun 2008 12:16 WIB







































