Deretan drakor Februari 2024 menampilkan artis kenamaan seperti Choi Woo Sik dan Son Suk Ku. Kakak Jang Wonyoung IVE pun resmi memulai debut aktingnya.
Lagu Taylor Swift, Ariana Grande, dan sejumlah musisi ternama lainnya terancam menghilang dari TikTok karena perselisihan soal lisensi dengan label Universal.
Ibarat tak ada rotan, akar pun jadi. Ungkapan itu tepat untuk menggambarkan kreativitas seniman dari Komunitas Song Meri yang membuat gamelan berbahan kaca.