PT Kereta Api Indonesia (KAI) (Persero) dan PT MRT (Perseroda) sepakat menjalin kerja sama mengintegrasikan Stasiun MRT Jakarta Kota dan Stasiun KAI Kota.
Kirab duplikat bendera pusaka dan teks proklamasi akan berlangsung dari Monas ke IKN. Kirab akan melewati beberapa jalan hingga Bandara Halim Perdanakusuma.
Polda Metro Jaya mempertebal pengamanan CFD di Jalan Jenderal Sudirman-Thamrin, Jakarta Pusat saat momen long weekend. Total sebanyak 30 personel diterjunkan.