detikSport
Kegagalan di Asian Games, Menpora Kembali Soroti Dualisme KONI-KOI
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Roy Suryo akan mengevaluasi kegagalan Indonesia mencapai targetnya di Asian Games 2014, sebagai bentuk pertanggungjawabannya. "Dualisme" KONI dan KOI kembali disoroti.
Senin, 06 Okt 2014 16:13 WIB







































