Rollingstone
Gitaris dan Pendiri Antiseptic, Grup Punk/Hardcore Pionir Jakarta, Tutup Usia
Acid alias Bemby Nur Syamsi, gitaris sekaligus salah satu pendiri band punk/hardcore pionir asal Jakarta, Antiseptic, dikabarkan tutup usia pada Kamis (13/6) ini sekitar pukul 07:40 WIB di kediamannya di kawasan Sahardjo, Jakarta Selatan. Acid wafat dalam usia 39 tahun setelah sebelumnya dikabarkan menderita sakit tifus.
Kamis, 13 Jun 2013 20:27 WIB







































