Tim Satuan Tugas Pangan Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat lakukan sidak Pasar Tradisional Singaparna. Mereka cek ketersediaan dan harga sembako jelang Lebaran.
Sejumlah ruas jalan di Jakarta terpantau lengang pada H-3 Lebaran. Seperti di Jalan Sudirman dan Bundaran HI, tidak terdapat kepadatan kendaraan siang ini.
Fitri baru bisa mudik ke Salatiga, Jawa Tengah (Jateng), hari ini atau H+6 Lebaran. Dia mengaku sedih karena tak bisa berkumpul bersama keluarga besar.