Indiana Jones akan kembali lewat film terbaru berjudul Indiana Jones and the Dial of Destiny. Ini akan jadi film terakhir Harrison Ford buat karakter tersebut.
Festival Film Cannes kembali digelar tahun ini mulai 16 Mei - 27 Mei 2023. Berikut deretan line up Festival Film Cannes 2023 untuk kategori Out of Competition!