Sepakbola
Persipura Taklukkan Persiba Bantul
Persipura Jayapura memetik hasil positif saat menjamu Persiba Bantul di laga lanjutan Indonesia Super League (ISL). 'Mutiara Hitam' memetik kemenangan dengan skor akhir 2-0.
Kamis, 22 Mei 2014 16:12 WIB







































