Perusahaan sebesar Google ternyata sempat mengalami salah kirim uang. Seorang pria mengaku tiba-tiba menerima pembayaran hampir US$ 250.000 dari Google.
Indonesia dulunya adalah benua tenggelam bernama Sundaland. Sundaland adalah nama yang disepakati ilmuwan dunia dari kata Sunda yang dikenal geografer Romawi.
Ada penjual makanan di Singapura yang diketahui menggunakan nama unik dan lucu. Seperti halnya sate dumpling dinamakan 'bakso ikan hamil' yang bikin ngakak.
Restoran bar biasanya menyajikan menu barat, berbeda dengan Queen's Head yang menawarkan menu Pan-Asian. Ada lamb curry mlekoh, enak disantap dengan roti canai.