detikFinance
Bisnis Babi Lokal Belum Terpengaruh
Meski didera isu flu babi, bisnis pengolahan daging babi di Indonesia ternyata belum terpengaruh. Pasokan daging babi dan permintaan pasar atas daging babi hingga kini tidak bermasalah.
Selasa, 28 Apr 2009 11:30 WIB







































