detikNews
Kepala Daerah Kembali Dipilih DPRD Bukti Demokrasi Disandera Oligarki Parpol
Demokratisasi yang berlangsung lebih dari 15 tahun kini justru mengalami kemunduran akibat sikap mayoritas anggota DPR yang mengesahkan RUU Pilkada dengan menarik pemilihan kepala daerah dalam otoritas DPRD.
Sabtu, 27 Sep 2014 07:16 WIB







































