detikHealth
Waspadai Ciri Hipotiroid Kongenital: Tubuh Kecil dan Lidah Besar Menjulur
Kelenjar tiroid adalah kelenjar yang bertanggung jawab mengeluarkan hormon metabolisme. Karena fungsinya berhubungan langsung dengan metabolisme, gangguan kalenjar tiroid pada bayi dapat berakibat buruk, terutama ke tumbuh kembangnya.
Kamis, 13 Nov 2014 14:10 WIB







































