detikNews
Pemerintah dan Swasta Susun Buku Panduan Buang Sampah untuk SD/MI
Saat ini Indonesia berada dalam posisi red zone untuk permasalahan sampah. Ada sekitar 66-67 ton sampah per tahun yang dihasilkan oleh masyarakat Indonesia.
Selasa, 26 Nov 2019 15:59 WIB







































