detikNews
Jemaah Haji yang Jajan Diminta Pastikan Makanan dalam Kondisi Segar
Panitia ibadah haji mewanti-wanti jemaah haji yang jajan makanan di luar. Makanan yang dibeli harus dipastikan dulu dalam kondisi segar.
Minggu, 05 Agu 2018 18:39 WIB







































