detikTravel
6 Jam Keliling Kota Makassar, Bisa!
Kota Makassar yang cantik, selalu menarik para traveler untuk datang dan menjelajah. Cukup 6 jam saja untuk berkeliling ke banyak tempat wisata menarik di kota Angin Mamiri ini. Seperti apa petualangannya?
Minggu, 18 Jan 2015 15:11 WIB







































