Dua pebalap Ferrari gagal menjadi yang tercepat dalam dua lomba awal ajang balap Formula 1 musim ini. Felipe Massa percaya diri tim 'Kuda Jingkrak' bisa segera memenangi balapan.
Sean Gelael baru menuntaskan seri pertama Kejuaraan FIA F3 Eropa, di Monza, Italia. Meski belum bisa menembus posisi 10 besar dari tiga lomba di sana, hasil pebalap Indonesia berusia 16 tahun itu dinilai cukup menjanjikan.
Juara dunia lomba balap mobil Formula Satu 2008 memang berhasil meraih podium pertama saat finis di posisi ketiga di Sepang, Malaysia, kemarin. Namun pembalap Inggris itu sempat membuat kesalahan ketika memasuki pit stop McLaren, tim dia sebelumnya.
Juara dunia bertahan tiga kali lomba balap mobil Formula Satu, Sebastian Vettel, sukses merebut kemenangan pertama musim ini di Sirkuit Sepang, Malaysia, kemarin. Namun kemenangan itu diraih pembalap Jerman itu secara kontroversial karena mengabaikan perintah timnya, Red Bull Racing, untuk memberikan kemenangan kepada Mark Webber.