detikNews
Kapolda Metro Ungkap Kronologi Aksi Massa di DPR yang Berujung Ricuh!
Unjuk rasa di depan gedung DPR RI pada Selasa (24/9) kemarin berakhir ricuh. Polda Metro Jaya mengatakan demo tersebut awalnya berlangsung damai, namun jadi memanas hingga akhirnya rusuh.
Rabu, 25 Sep 2019 12:39 WIB







































