Sepakbola
Agen: Hulk Siap Tinggalkan Porto
FC Porto terancam akan kehilangan "setengah" kekuatannya musim depan, setelah Hulk diklaim sudah meninggalkan jawara Liga Portugal itu di musim panas mendatang.
Minggu, 13 Mei 2012 06:30 WIB







































