detikNews
Merasa Tak Pernah Diperiksa untuk Antasari, Heri Tolak Bersaksi
Sidang pembunuhan Nasrudin Zulkarnaen dengan terdakwa mantan Ketua KPK Antasari Azhar akan mendengarkan kesaksian para eksekutor. Namun, sebelum dihadirkan ke hadapan hakim, salah satu dari mereka, Heri Santosa, menolak bersaksi.
Selasa, 08 Des 2009 10:36 WIB







































