detikSport
Manor Ubah Rencana Lagi, Rio Tak Jadi Tes Hari Ini
Terjadi perubahan lagi dari Manor Racing. Pebalap Indonesia, Rio Haryanto, tidak jadi melakoni tes pramusim hari ini, Selasa (23/2), dan baru akan melakukannya besok, Rabu (24/2).
Selasa, 23 Feb 2016 21:18 WIB







































