detikNews
Kalau Semua Daerah Batasi Jam Operasional Truk, Efeknya Inflasi
Pemprov DKI Jakarta membatasi jam operasional truk dari pukul 05.00-22.00 WIB di Tol Dalam Kota, yang diikuti Pemkot Tangerang Selatan. Jika semua membatasi jam operasional truk, maka efeknya harga barang-barang akan melambung alias inflasi.
Kamis, 26 Mei 2011 14:46 WIB







































