detikNews
Waspadai NII, Mendiknas Kumpulkan Rektor Besok
Rektor perguruan tinggi se-Indonesia rencananya akan dikumpulkan oleh Mendiknas M Nuh pada Rabu (4/5/2011) besok. Pertemuan ini merupakan upaya mewaspadai Negara Islam Indonesia (NII) masuk kampus.
Selasa, 03 Mei 2011 11:47 WIB







































