mobile
Rupiah Stabil
Inflasi tahun 2008 yang mencapai 11,06 persen tak terlalu mempengaruhi pergerakan rupiah hingga penutupan sore hari ini. Pada perdagangan Senin (5/1) rupiah ditutup pada posisi 11.000 per dolar AS.
Senin, 05 Jan 2009 16:11 WIB







































