detikSport
Rossi Bersemangat Tatap Seri Argentina yang Penuh Tanda Tanya
Pebalap Yamaha Valentino Rossi bersemangat menatap balapan perdana di sirkuit Termas de Rio Hondo, Argentina. Pria Italia ini tak sabar mencari jawaban dari segala tanda tanya trek ini.
Kamis, 24 Apr 2014 11:00 WIB







































