Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno berkolaborasi dengan perusahaan penyedia data untuk melakukan prediksi dan proyeksi permintaan oksigen di Tanah Air.
Startup teknologi lokal, Arogya memberikan solusi untuk memudahkan rumah sakit menemukan suplai oksigen dengan mengandalkan teknologi artificial intelligence.
Menparekraf Sandiaga Uno punya kegiatan unik di hari Minggu. Ia mengizinkan stand up comedian, Marshel Widianto untuk meroasting dirinya selaku pejabat publik.
Kehadiran theme park tersebut sangat strategis, mengingat berada dalam kawasan pengembangan tol Gilimanuk-Mengwi yang membentang sepanjang 95 kilometer.