detikFinance
Apartemen di Singapura Ini Berharga Rp 240 Miliar, Siapa Mau Beli?
Pengembang properti Singapura membidik orang RI untuk membeli apartemen dan penthouse mewah di Singapura. Harganya berkisar SGD 3,5-30 juta, atau setara dengan Rp 28 miliar hingga Rp 240 miliar.
Kamis, 04 Jul 2013 13:50 WIB







































