BMKG mengingatkan potensi siklon tropis 93S yang dapat menguat dalam 24-72 jam, berisiko tinggi gelombang di perairan Bali dan NTB. Waspada cuaca ekstrem!
BMKG memprediksi bibit siklon tropis 93S di Samudra Hindia barat daya Jawa Barat bisa berkembang hingga siklon tropis kategori 2 besok. Seberapa kuat dampaknya?
Berita Cirebon Raya sepekan: Kapal nelayan tenggelam, hujan es di Majalengka, kebakaran pabrik tahu, dan penemuan mayat pria tanpa identitas di Sungai.