detikTravel
Inilah Garis Pantai Terpanjang Punya Yogyakarta
Belum lengkap rasanya bila traveling ke Yogyakarta, tapi tidak datang ke wisata pantai Gunungkidul. Pantai Sepanjang punya garis pantai terpanjang di antara semua pantai di kabupaten tersebut.
Rabu, 26 Sep 2012 12:10 WIB







































