Pemerintah Kolombia melalui ProColombia sebuah badan pemerintah bidang promosi ekspor, pariwisata internasional, investasi asing, dan merek berkunjung ke Jakarta.
Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti memprotes pengenaan bea masuk untuk impor jaring nilon yang menjadi kebutuhan dasar operasi para nelayan.
Lesunya perekonomian dunia termasuk yang dialami Indonesia berdampak turunnya kinerja industri dalam negeri. Saat ini sudah ada sekitar 30.000 karyawan terkena PHK.
Perlambatan ekonomi yang terjadi di Indonesia telah mulai berdampak ke sektor rill. Ada perusahaan yang akhirnya mengambil langkah PHK terhadap karyawannya.