detikHot
Pesan Nasionalisme Powerslaves Lewat Album '4 Pilar'
Band rock Powerslaves punya cara sendiri untuk menunjukan rasa nasionalisme. Berdiri selama belasan tahun, Powerslaves bisa menjaga eksistensinya dengan mengusung 4 pilar di Indonesia dengan album yang juga berjudul '4 Pilar'.
Kamis, 12 Des 2013 11:14 WIB







































