Pansus kabut asap bisa berperan penting untuk mengungkap siapa mafia pembakar lahan yang mengakibatkan jutaan rakyat Indonesia menderita karena kabut asap.
Taman Nasional Bukit Duabelas (TNBD) di Kabupaten Sorolangun di Provinsi Jambi sudah lebih sebulan terbakar. Nasib suku pedalaman Orang Rimba terancam mati.
6 Pendaki asal Surabaya dan Malang terjebak kebakaran di Gunung Penanggungan. 3 Pendaki asal Surabaya berhasil dievakuasi tapi 3 lainnya masih dalam pencarian.