Sore ini, untuk pertama kalinya sejak menjabat sebagai Mendag Thomas T. Lembong blusukkan ke pasar tradisional. Pasar yang ia kunjungi yakni Pasar Induk Kramat Jati.
Tradisi di Indonesia sebelum dan setelah Ramadan adalah berziarah ke makam kerabat. Tapi makam selebriti terkenal pun punya magnet tersendiri bagi publik.