Sepakbola
Bent Cedera, Agbonlahor Masuk
Satu lagi striker Inggris tumbang. Akibat cedera yang dialami Darren Bent, pelatih Fabio Capello memasukkan nama striker Aston Villa Gabriel Agbonlahor.
Selasa, 31 Mar 2009 21:35 WIB







































