detikNews
Jemaah Haji Bergerak dari Mina, Mekah Macet di Mana-mana
Jemaah haji dari berbagai belahan dunia bergerak pada hari Kamis-Jumat ini dari Mina menuju Kota Mekah. Jalanan di kota suci itu pun macet di mana-mana.
Jumat, 24 Agu 2018 06:35 WIB







































