Berniat Razia Teroris, Malah Temukan Belasan Pasangan Mesum
Niat hati ingin melakukan razia teroris, Polsek Sawahan yang melakukan razia hotel malah menemukan 9 pasangan mesum atau 18 orang muda mudi. Mereka terjaring razia di 5 hotel di Jalan Pasar Kembang.
Kamis, 06 Okt 2011 15:48 WIB







































