detikNews
Malam Nanti Pansel KPK Juga Gelar Diskusi dengan Tokoh Agama
Pansel KPK akan bertemu dengan sejumlah pemuka agama di kantor Sekretariat Negara malam nanti. Hal tersebut sebagai upaya mengajak peran masyarakat sebanyak-banyaknya selama proses seleksi.
Selasa, 09 Jun 2015 15:49 WIB







































